-->

10 Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah Dibawah 500 Ribu

Selain komponen komputer seperti prosesor, motherboard, ram, Vga card, psu (power supply) dan hardisk, untuk membangun pc gaming rakitan, juga dibutuhkan sebuah case atau casing yang berfungsi sebagai wadah komponen komputer tersebut saat dirakit.

Dalam memilih casing pc gaming ada beberapa faktor yang harus dipertimbangkan yaitu masalah kualitas, bagus atau tidak bentuk dan tentu soal harganya.
Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah

Nah, bagi kamu yang punya rencana untuk membeli casing pc gaming, tidak ada salahnya membaca rekomendasi dari blog AnakTekno.com ini yang membahas tentang Casing pc gaming terbaik dan termurah, harga  dibawah 500 ribu. berikut daftarnya :

1. Digital Alliance N12B - Harga Rp 300 Ribu
Digital Alliance N12B - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah

Diurutan pertama ada produk dari Digital Alliance dengan model N12B, casing ini sangat elegan  dari segi desainnya, selain itu juga suport berbagai jenis ukuran motherboard seperti ATX, M-ATX, ITX, sudah mendukung port usb terbaru yaitu 3.0 dan bisa kamu beli dengan budged sangat murah meriah hanya Rp 300 ribu saja.

Spesifikasi :
  • Model : N 12
  • Case Type : Middle Tower
  • Dimension (L x W x H) 455 x 233 x 520 mm
  • Weight 3.2 kg
  • Right Side : Transparent Window
  • Left Side : Plate
  • Color : Black/white
  • Material : SPCC ABS
  • Bracket Slot: 4
  • Motherboards  : ATX, M-ATX, ITX
  • Ports : USB 2.0, USB 3.0, Audio, Microphone

2. Cube Gaming Vred - Harga Rp 325 Ribu
Cube Gaming Vred - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah
Casing pc gaming dengan desain kece ini memang pantas kamu pilih, alasannya karena harganya yang murah namun kualitasnya bisa diandalkan, selain itu casing ini memiliki bagian samping yang transparan karena terbuat dari bahan akrilik, jika didalamnya dipasang fan berlampu maka tampilannya akan terasa indah dengan pancaran cahaya lampu itu.

Spesifikasi :
  • Full Acrylic Window
  • 1x12CM Red Led Fan
  • Dust Filter
  • USB 3.0
  • Color : White / Black
  • Side Window : Full acrylic window
  • Cooling : Support 3 x 120mm ( 1x120mm red led fan included )
  • Expansion Slot : 4
  • Dimension Case : 355(L)x182(W)x400(H)mm
  • M/B Type : Micro-ATX , Mini-ITX
  • Accesories : USB 3.0 , Dust Filter
  • Vga Length : Up to 340mm
  • Cpu Cooler Height : Up to 153mm
  • SSD : x 1
  • HDD : x 2
  • Water Cooling : Support Radiator up to 120mm
  • Material : SPCC 0.5 mm
  • DVDRW slot : No

3. Armaggeddon Microtron T2z - Harga Rp 325 Ribu
Armaggeddon Microtron T2z - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah
Pilihan lain casing pc gaming terbaik yaitu produk dari Armaggeddon ini, diluar desainnya yang keren abis casing ini bisa dipasang banyak fans atau kipas pendingin dan ventilasi udaranya cukup baik jadi pc kamu pada nantinya dijamin tidak mudah panas.

Spesifikasi :
  • Pilihan warna : hitam, putih
  • Snap-on front and top panel
  • Cable management design
  • Support up to 320mm length hi-end graphic card
  • Ventilation holes on 4 PCI and power supply slots
  • See-thru side panel design
  • Bottom mount power aupply with dust filter
  • Steel structure is 0.4mm SPCC
  • 1 X USB 3.0
  • 1 X USB 2.0
  • 1 X HD Audio port
  • 1 X Microphone port
  • 2 X 5.25'' external drive bay
  • 1 X 2.5'' external drive bay
  • 2 X SDD drive bay
  • 2 X 3.5'' HDD drive bay
  • 1 X Micro SD-card slot
  • 1 X SD- card reader slot
  • 4 X expansion slot
  • Support up to 5 x 120mm fans

4. Cube Gaming Luxe - Harga Rp 350 Ribu
Cube Gaming Luxe - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah

Produk ini merupakan salah satu yang terbaik dikategori casing cpu gaming, serta harganya yang terbilang cukup murah menjadikan Cube Gaming LUXE- M.ATX  pilihan paling tepat jika kamu ingin membeli casing pc gaming murah namun berkualitas.

Spesifikasi :
  • Full Acrylic Window - 1x12CM Red Led Fan - Dust Filter - USB 3.0
  • Motherboard Support: Micro ATX/Mini ITX
  • Internal Bays:
  • 1 x 3.5 Internal
  • 1 x 2.5 Internal
  • Expansion Slot : 4
  • Cooling Front : Space for 2 x 120mm fan
  • Cooling Rear : Space for 1 x 120mm fan
  • Cooling Top : Space for 1 x 120mm fan
  • Psu Compatibility : Standart ATX
  • GPU Max Length : 310mm
  • HSF : 155mm

5. Armaggeddon M1G - Harga Rp 350 Ribu
Armaggeddon M1G - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah

Menurut saya casing pc gaming satu ini merupakan yang terbaik jika dilihat dari segi desainnya yang sangat keren, salah satu sisi transparan karena terbuat dari bahan akrilik membuat cahaya dari lampu dari pendingin bisa terpancar keluar dan membuat keindahannya semakin bertambah.

Spesifikasi :
  • Case Type : Hard Carrying Case
  • Model : M1G
  • Size :  (L x W x H) 23.5 x 47 x 51se
  • Steel structure is 0.4533 SPCC
  • 1x USB3.0
  • 1x USB2.0
  • 1x HD Audio port
  • 1x Microphone port
  • 2X SDD drive bay
  • 3x 3.5″ HDD drive bay
  • 2x 12cm color LED fan included
  • 4x Expansion slot

6. Cube Gaming Savora - Harga Rp 350 Ribu
Cube Gaming Savora - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah
Salah satu casing pc gaming termurah saat ini dengan harga 350 ribu saja namun kualitasnya bisa diadu dengan casing yang harganya lebih mahal, selain itu keungulan lainnya casing ini yaitu dapat dipasangi 2 tipe ukuran motherboard M-Atx dan ITX serta mampu mjenampung maksimal 6 buah kipas pendingin.

Spesifikasi :

  • Case type : Micro ATX Case
  • Front Panel menggunakan bahan tempered glass
  • Side Window: Full Acrylic Window
  • Cooling: 1x12cm LED Fan
  • Fans Suport : Front 3x 120mm, Rear 1x 120mm, Top 1x 120mm
  • Storage: 2x HDD 3.5" Slot, 2x SSD 2.5" Slot
  • Expansion Slot: 4
  • Supported M/B Type: M-Atx, ITX
  • I/O Ports USB 2.0, USB 3.0, Audio, Microphone
  • Vga Length: Up to 345mm
  • Cpu Cooler Height: Up to 360mm

7. Cube Gaming Mythos - Harga Rp 425 Ribu
Cube Gaming Mythos - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah

Produk casing pc gaming dari merek Cube Gaming memang terkenal karena desainnya yang keren dan elegan, salah satunya adalah casing dengan tipe Mythos ini, desain yang bagus, kualitas mempuni dan tentunya harganya yang cukup murah menjadi alasan terkuat saya merekomendasikan agar kamu membeli produk ini.

Spesifikasi :
  • Front Panel menggunakan bahan tempered glass
  • Side Window: Full Acrylic Window
  • Cooling: 1x12cm LED Fan
  • Fan Mount: 2x 12CM Front, 1x 12CM Rear
  • Storage: 1x DVD Slot, 2x HDD 3.5" Slot, 2x SSD 2.5" Slot
  • Expansion Slot: 7
  • Supported M/B Type: ATX, M-Atx, ITX
  • Accesories: Full Acrylic Window, 1x12CM Led Fan, Dust Filter, USB 3.0
  • I/O Ports USB 2.0, USB 3.0, Audio, Microphone
  • Vga Length: Up to 345mm
  • Cpu Cooler Height: Up to 160mm
  • Water Cooling: Support Radiator 240mm (Front)

8. Sades Anubis - Harga Rp 450 Ribu
Sades Anubis - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah
Casing pc gaming ini saya sebut paket komplit karena kemampuannya yang serba bisa contohnya casing ini bisa dipasang berbagai ukuran motherboard seperti ATX, M-ATX, ITX, bisa dipasang 6 buah kipas pendingin, memiliki PCI expansion slots sampai 7 buah.

Spesifikasi : 
  • Color : black / white
  • Dimensions : 415 (L) x 180 (W) x 479 (H)
  • Material : thick SPCC black steel plate + dark brown paint glass
  • Motherboards: ATX, M-ATX, ITX
  • HD Device : 2 x 3.5〞, 4 x 2.5〞
  • Other Device : CD-ROM*1 , Sub-Comporatment Metal Struture
  • Heat-removal system: Pront plate: 2 x 12cm fan(optional), Top plate:2 x 12cm fan(optional), Back plate:1 x 12cm
  • fan(optional), Inner plate:1 x 12cm fan(optional)
  • Front I/0 : USB 3.0 x 1, USB 2.0 x 2, headset x 1, mic x 1
  • Net wet: 4.1 KG
  • PCI expansion slots: 7
  • Graphics cards : Support length : 370 mm
  • CPU radiating : Supporting height: 165 mm

9. Cube Gaming Brexir - Harga Rp 470 Ribu
Cube Gaming Brexir - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah
Casing pc gaming harga dibawah 500 ribuan ini mungkin bisa jadi pilihanmu, alasannya karena desainnya mantap dengan sisi transparannya, mampu dipasangi motherboar dengan berbagai macam ukuran seperti  ATX, M-ATX, ITX, bisa dipasangi cooling system bagian depan dan atas sampai 240 mm  dan mendukung cable managgement support, jadi kabel didalam akan rapi dan tidak semrawut.

Spesifikasi : 
  • Model: Brexir
  • Case Type: Middle Tower
  • Dimension (L x W x H): 542x248x542mm
  • Weight: 6 kg
  • Side Panel: Right Side: Transparent Window; Left Side: Plate
  • Color: White
  • Material: SPPC
  • Cooling System: Top: Up to 240 mm; Front: Up to 240 mm
  • PCI Expansion Slot: 7
  • Drive Bays: Exposed: 1x 5.25"; HDD: 3x 3.5"; SSD: 1x 2.5"
  • Motherboards: ATX, M-ATX, ITX
  • I/O Ports: USB 2.0, USB 3.0, Audio, Microphone
  • Fan Support: Front: 2x 120mm; Rear: 1x 120mm; Top: 1x 120mm
  • Fan Control: No
  • Cable Management Support: Yes

10. VenomRX Squadron FR - Harga Rp 475 ribu
VenomRX Squadron FR - Casing Pc Gaming Terbaik dan Termurah

Casing pc gaming transparan terbaik lainnya adalah VenomRX Squadron FR, case ini bisa dibilang sangat kokoh dan memiliki ventilasi udara yang cukup baik, selain itu adanya 3 lampu berwarna biru atau merah dijamin akan menambah keren casing ini.

Spesifikasi :
  • Case Type : ATX tower Case
  • Model : Squadron FR
  • Size :  400 x 185 x 420mm
  • Dilengkapi dengan Tempered Glass pada panel depan
  • Power Supply dibawah dengan PSU Cover
  • CPU Cooler Height 160mm
  • VGA Card Length 380mm
  • Support Radiator 360mm
  • Port bagian depan : USB 3.0x1, USB 2.0x2, HD AUDIOx1, MICx1
  • Fans depan : 3x120mm 15 LED FANS
  • Fans lain: 1x120mm FANS
  • Fans bagian atas : 1x120mm FANS

Posting Komentar
Click to comment
 
close